Puisi Tentang Pendidikan

Puisi, siapa yang tidak tau puisi? Sebagian besar orang yang berpendidikan, pasti mengetahuinya. Tapi mungkin ada juga yang belum mengetahui puisi, hanya sekedar mendengarnya saja. Puisi dapat didefinisikan sebagai, sebuah karya sastra yang disajikan dengan bahasa yang indah dan bersifat imajimatif.

Baiklah tidak usah basa basi lagi, berikut ini saya akan menyajikan sebuah puisi yang bertemakan pendidikan. Selamat membaca, semoga menikmatinya.

Guruku
Karya : Damai Firmasyah


Guru.....

Engkau garam hidupku

Pelita harapanku
Cahaya hidupku
Engkau yang membimbing
Menuntun dan mengajariku

Guru.....
Sungguh mulia dan suci hatimu
Engkau tak hanya

Sekedar memberi ilmu
Tetapi juga budi pekerti
Betapa besar pengorbanamu
Uang engkau berikan
Kepada bangsa ini

Guru.....
Itu semua 
Tak dapat kami balas
Dengan apapun
Tetapi kami akan
Berjanji dan berusaha
Membalasmu dengan cinta kami

Komentar

Postingan populer dari blog ini

ALASAN PILIH JURUSAN MEKATRONIKA DI SKANSA

Beginilah Alasan Saya Masuk Jurusan Teknik Mekatronika

Jurusan Mekatronika itu Hebat, Walaupun Awalnya Saya Tidak Menyadarinya